Senin, 25 Maret 2013

Museum Wayang, Museum Bank Indonesia dan Museum seni rupa

Pagi itu tgl 24 Mar 2013 tepatnya pukul 08:00. Kami berencana untuk cari makan sambil jalan-jalan pagi di bunderan HI, karena dihari minggu selalu ada car free day. Entah mengapa tiba-tiba saya bosan dengan suasananya.
Dan akhirnya kami memutuskan untuk jalan asal alias jalan kemana aja sesuka kita. Gak tau kenapa kami langsung masuk ke Monas ( Monumen Nasional ). Tetap dengan rencana awal untuk mencari makan. Sayangnya kami tidak menemukan makanan sesuai selera. Sesampai disana cuma foto-foto aja.
Monas

Karena bosan dan gak tau mau ngapain disana. Kami lanjutkan perjalanan ke Kota tua. Disana banyak museum dan ada beberapa museum yang belum saya kunjungi. Dari pagi sampai sore hanya 3 museum saja yang berhasil kami datangi. Pertama ke Museum Wayang, kedua Museum Bank Indonesia dan Ketiga Museum Art dan Keramik.

 Museum Fatahillah

 Cafe Batavia

 Monument at the square

 Mobil Tua disewa untuk pemotretan

BAR Kota


Saat nya kita menuju museum wayang Indonesia. Disana juga ada pertunjukan wayangnya loh. Tiket masuk kedalam museum Rp. 5000.

 Saya suka motif batiknya

 Silsilah Wayang Purwa

 Wayang-wayang disamping koridor

 Alat musik gamelan

 Boneka dari berbagai mancanegara

 Topeng-topeng didalam museum wayang

 Awal Pertunjukan



 Wayang-wayang yang digunakan untuk pertunjukan

 Penonton Wayang Pendi Hermawan

 Dalang Pendi Hermawan

 Duduk dideretan terdepan

Wayang belum selesai udah kabur

Jual pajangan wayang dipintu exit

Selesai menjelajahi museum wayang Indonesia, kami lanjut ke Museum Bank Indonesia. Saya sangat tertarik di museum ini karena banyak sekali uang kuno dari masa VOC Belanda dulu. Ditambah lagi banyak berita saat masa krismon ( Krisis Moneter ). Nah disini lebih banyak lagi koleksi foto saya selama di museum Bank Indonesia. FYI aja sih, dimuseum Bank Indonesia ini sering untuk tempat pemotretan prewedding dan tidak dipungut biaya untuk tiket masuk gratis. 

 Depan Bank Indonesia

 Pintu masuk Bank Indonesia



 Spot area yang cocok untuk pemotretan


 Ruang tunggu sbelum masuk Museum Bank Indonesia

 Pintu Masuk Museum bank Indonesia

 Tiket masuk GRATIS






 Hanya telpon berwarna Merah saja yang tidak berdering

View ditengah gedung Museum Bank Indonesia

View dari arah sebaliknya

Siluet sebelum pintu keluar

 Koridor Museum Bank Indonesia

 Koridor menuju jalan keluar

 Foto Digital Uang 10.000

 Emas batangan dengan berat 13kg


Bongkahan emas batangan

Mariiii kita menuju Koleksi Numismatik, disana banyak sekali koleksi mata uang dari berbagai negara di jaman dahulu kala. Uang lembarannya aja seperti mata uang di zimbabwe. Pintu masuknya juga dari besi. Dari uang kertas sampai uang logam ada disini semua. Let's check it out...

Pintu masuk menuju Koleksi Numismatik

 Direction koleksi Numismatik

 Koridor didalam Koleksi Numismatik

 5 gulden dari Belanda

 40 Gulden

30 Gulden

 20 Gulden

 100 Gulden

 50.000 rupiah jaman Soeharto

 Mata uang dari Jepang

 Mata uang dari Canada

 5 Sen

 150.000 Rupiah logam

 Ruangan penjualan souvenir

Ruang tunggu sebelum masuk Museum Bank Indonesia

Cuaca panas, es potong pilihan saya


 Yap 2 museum sudah saya datangi, tujuan akhir kali ini ke museum seni rupa dan keramik. Museum ini terdapat lukisan dan keramik. Ada beberapa karya pahatan juga.

Bangunan Museum Seni rupa dan keramik

Fine art & Ceramic Museum

Potret Museum Seni rupa dan Keramik

Perlengkapan untuk melukis

 Tangga menuju pameran lukisan



Koleksi lukisan didalam Museum Seni rupa dan Keramik

Museum Fatahillah

 Jembatan Pasar Baroe






 Artist oil colour 

Dan ada berbagai keramik dan pahatan juga di dalam Museum seni Rupa dan Keramik




 Dispenser Keramik





 Pahatan Kayu kuda


 Tempat untuk membuat tembikar

 Koridor dalam Museum Seni Rupa dan Keramik

 Taman bagian tengah dalam Museum seni rupa dan keramik

 Museum Kontemporer Jakarta

Pintu keluar Museum

Selesai semua jelajah museum to museum nya. Lumayan juga waste of my time here. Karena waktu tidak berasa sudah pukul 15:30 sore. Dan semua museum juga sudah tutup. Butuh kesenangan tidak perlu jalan jauh dengan merogoh kocek lebih dalam lagi. lebih baik ketempat baru saja yang belum pernah didatangi. Itu juga udah buat rasa bosan kita hilang kok dengan melihat sesuatu yang baru dan unik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Yuk ah komen daripada cuma sebarin Spam

Copyright 2012 Dian Juarsa. Diberdayakan oleh Blogger.